Selamat datang di blognya Cak Rohman Mojokerto

"(ALLAH) YANG MENCIPTAKAN MATI DAN HIDUP UNTUK MENGUJI KAMU SIAPAKAH DIANTARA KAMU YANG PALING BAIK AMALNYA, ......"(Al-Mulk, 67:2)

29 Jul 2009

Dorongan untuk Stop dreaming start action

Semata untuk Stop Dreaming Start Action. Tulisan ini sengaja dibuat demi memberi semangat pada atikel yang kemarin saya daftarkan dalam kontes SEO Cak Joko. Semacam ekspresi jiwa dan sepertinya inilah yang terkhir yang bisa aku persembahkan untukmu Stop dreaming start action ala majapahit tulisanku itu.

Bukan sekedar cerminan putusa asa, tapi semacam ada kekecewaan. Dari mulai pertama posting pernah masuk 400 an, trus setelah dibiarkan be
berapa hari turun ke 600 an. Kemudian belajar dari guru-guru seo, suatu saat dapat tembus 300 an. Sejak itu senang belajar apa itu SEO. Coba-coba dan trus coba-coba, dan mojokerto-blog inilah sebagai korbannya. Maklum baru pertama kali membidangi ilmu baru dunia blogger ini. Apapun cara dan dan strategi saya lakukan dari berbagai macam referensi. Tahu hasilnya ? jreng ... blogku hampir mingguan hilang dari google. Ealah internet-internet, Mantab !!

Mencari tahu sebab musababnya, akhirnya dapat juga. Hingga blogku kembali menempati posisi 300 an lagi. Berhubung masih penasaran, trus dapat ilmu baru. Segera uji coba apa yang didapat, dan apa yang terjadi?. Sampai saat ini page yang didaftar hilang dari peredaran. Sebenarnya aku tahu itu tidak hilang, tapi mungkin males cari tahu. Lawong sudah aku telusuri hingga halaman 45 an, berarti sekitar peringkat 450 an tidak ada, ya sudah dibiarkan saja. Mahu kembali apa tidak, itu urusan kamu "Stop dreaming start action", begitu bahasa hatiku berkata.

Suatu saat saya menemukan dalil tentang SEO, entah dari siapa aku lupa, karena ada banyak blog yang sudah aku baca, pokoknya bijak dan seperti apa yang saya rasakan. Intinya seperti ini "belajar seo itu bukan dari baca tutorial atau apapun, tapi seberapa sering kita punya pengalaman berkecimpung pada dunia itu". Jadi, seberapa jam terbang anda untuk bermain SEO itulah yang menentukan anda mengerti bahkan mahir tentang ilmu SEO. Minimal gak o'on-o'on amat atau dari pada dreaming trus.

melamun terus gak da motivasi berbuat
Saya sepakat 100% akan ucapan itu. Meski blogku acak-acakan gara-gara Kontes, minimal sudah mendapatkan ilmu dan pengalaman dari apa yang saya pelajari. Anda tentu punya cara yang lebih baik untuk belajar. Ya kan !, cerita ini masih relevan dengan Stop dreaming start action. Habis!




0 komentar:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

Belajar Bisnis Internet

 

Pengikut

Komentar Terbaru