Selamat datang di blognya Cak Rohman Mojokerto

"(ALLAH) YANG MENCIPTAKAN MATI DAN HIDUP UNTUK MENGUJI KAMU SIAPAKAH DIANTARA KAMU YANG PALING BAIK AMALNYA, ......"(Al-Mulk, 67:2)

12 Agu 2008

Motorku Pakai Penghemat BBM (Brown Energy)

Tidak mau kalah. Kalau selama ini hanya mendegar kabar dari TV tentang teknologi yang dapat menghemat BBM (brown energy) , sekarang giliran motor-ku harus merasakannya. Gak lagi berdebat siapa yang memulai apakah Stanley Meyer, Pak Djoko Sutrisno , dll. Dari berbagai sumber sudah saya pelajari, dan sangat bertrima kasih pada mas Surya. Setelah memikirkan model/desing apa yang paling sesuai untuk motorku (Suzuki shogun 110), akhirnya seperti ini jadinya.

Dipasang di samping kiri
Lampu di taruh di Jok
Deode ditaruh di jok bagian belakang















Tampilan Tabung lebih dekat
















Dari depan
















Ni uda ditutup, jadi gak kelihatan














Mesti tidak sedikit waktu yang teralokasikan untuk memikirkan karburator, tabung, kelistrikan, Mesin, slang, stainless, kabel, KOH, Aquades, baut membaut, ngelem dll, akhirnya puas juga. Minimal uda jadi dan bisa dipasang di motor kesayanganku. Mengenai hasilnya dapat menghemat apa tidak, ini masih dalam pemasangan pertama. Jadi hasilnya belum dapat dirasakan. Tunggu kabar selanjutnya ……

16 komentar:

Anonim mengatakan...

Wah-wah modelnya yahut bener , pembuatan dan pemasanganya rapi jali selamat mas ,...bisa buat semangat temen temen yang lain yg belum berhasil,...
[b]kalau puas kasih tahu temen kalau nggak puas cari terus sampai puas,...[/b]

surya

Anonim mengatakan...

hihihi..kalau mau refil air nya gimana bos,..repot dunk harus bongkar body lagi...

A. Rohman mengatakan...

makasih, ni memang masih dalam taham penyempurnaan.

ak semakin semangat karena Pemprov jatim juga menggalakkan dengan metode yang sama.

lihat di link ini

http://surabaya.detik.com/read/2008/02/18/184424/895994/466/hemat-energi-perlu-dimulai-dari-sekarang

http://surabaya.detik.com/read/2008/08/13/163020/988036/466/alat-pengirit-bbm-di-mobil-dinas-cukup-rp-350-ribu


http://surabaya.detik.com/read/2008/08/13/161122/988011/466/mobil-dinas-jadi-irit-berkat-selancar-di-internet

ayo semua semangat !!!!

Gado-Gado dan Asal mengatakan...

Wah hebat ya dah berhasil memasang penghemat bbm, namun lbh bgus lg klu bs menambah arusnya spy hasilnya gasnya lebih besar. Aku ad rangkaian utk menambah arus tsb, gmn minat kg ?
Coba klu mu sharing mampir di wapsitequ
http://bisnisspektakuler.peperonity.com

Anonim mengatakan...

gimana mas dengan performa dari tabungnya??
terus itu pake dioda bridge berapa ampere ya?
thanx

A. Rohman mengatakan...

tuk mas said, kemarin memang ak coba jarak jauh memang hasilnya mengecewakan bahkan lebih boros dri sebelumnya. tu memang ad kesalahan drai settingan karburatornya.
karena tidak mau menyerah akhirnya ak bongkar dan gnti semua isinya sekaligus ak pake sistem seri + n n n n -, trus ak coba lagi seklaian juga setel lagi karburatorny dan alhamdulillah uda ada perubahan.
setelah tak pake jarak jauh dari dengan tanki tak isi penuh dan dapat menempuh jarak kurang lebih 250 km. n setauku ni memang lebih irit dari kondisi normal

untuk deodenya ak gak tau berapa amper, belum sempat lihat n pokoknya ak beli yang kakinya empat harganya 12 ribu di toko peralatan listrik

Anonim mengatakan...

Yang paling penting itu bisa menghemat ngga?

Kalau logikaku sih ga mungkin tambah hemat, soalnya air tidak mengandung energi.

aDvanced Zeal Technology 083870739953 mengatakan...

Info Produk hydrogen booster aDHydro di majalah MOTOR
Hydrogen Booster terbukti meningkatkan performa mesin, dengan cara menambah pasokan zat hydrogen ke dalam ruang bakar. Maka salah satu diantaranya yang diklaim berhasil adalah produk lansiran ADHYDRO ini. Ini adalah produk kedua yang telah mengalami penyempurnaan dan mengusung kelebihan non boiling point, dan mampu menghasilkan lebih banyak hidrogen buat mesin.
Alat ini hanya menggunakan media air murni (air "AQUA"), yang dimasukkan ke dalam tabung yang tersedia. Lalu air tersebut akan mengalami pengaliran aliran listrik pada elemen yang tersedia di dalamnya, yang otomatis akan menghasilkan gas hidrogen. Pemasangannya pun cukup mudah, karena seudah berbentuk paket. Hanya tinggal sambungkan ke intake manifold.
Oh ya, selain keuntungan peningkatan performa yang signifikan, ternyata pemakaian hidrogen booster ADHYDRO ini, diklaim mampu mengefisienkan pemakaian bahan bakar yang berimbas pada lungsuran gas buang yang lebih bersahabat. Bahkan asap knalpot pun tercium seperti uap rebusan air. Untuk keterangan lebih lanjut silahkan kontak penjualnya!
PRIMA MOTOR
Jl. Citra Raya Boulevard Blok C1/8R, Cikupa, Tangerang - 15710, Telp 02159402349 atau kunjungi www dot pengiritbbm dot blogspot dot c o m

Anonim mengatakan...

ini baru karya nyata, bukan cuma omong doang tapi belom punya niat plus duit. terusin aja mas, jangan kepengaruh omongan wong teori. saya juga lagi coba2 teknologi open source, kalau nggak berhasil berarti saya yang goblok wong manualnya seabrek di internet. tapi kebetulan kok berhasil juga sampek 20% irit, berarti masih belom maksimal buatan saya...heeee. namanya HHO GENERATOR. ati2 ledakan gasnya kalau ditersundut api, karena gas yang keluar 3xBBM tekanannya dan kwalitasnya. salut coba terus sampai 60% spt di ustrali tempat saya sekolah.

guplo mengatakan...

hydrogen bikinan mas rohman ngrusak ga mas ,soale aq dah bikin kitnya tp ragu mbok ngrusak intaqenya

guplo mengatakan...

o iya aq ada kabar lagi tentang penyuntikan uap pertamax + udara ke saluran sesudah karbu,lah ini termasuk pengiritan apa pemborosan bos

A. Rohman mengatakan...

bahayanya kalo pembuatannya tidak hati2 ato airnya sampai masuk ke karburator ya bisa berpengaruh buruk. mengingat airnya tu kan seperti air aki

jadi kalo buat, lebih hati2 dan diperhitungkan dg matang.

bljar jg dg yag lainnya

Anonim mengatakan...

Dimana Bisa Diperoleh, Bengkel Rekanan dan Distributor
Info Produk hydrogen booster aDHydro di majalah MOTOR Hydrogen Booster terbukti meningkatkan performa mesin, dengan cara menambah pasokan zat hydrogen ke dalam ruang bakar. Maka salah satu diantaranya yang diklaim berhasil adalah produk lansiran ADHYDRO ini. Ini adalah produk kedua yang telah mengalami penyempurnaan dan mengusung kelebihan non boiling point, dan mampu menghasilkan lebih banyak hidrogen buat mesin.Alat ini hanya menggunakan media air murni (air "AQUA"), yang dimasukkan ke dalam tabung yang tersedia. Lalu air tersebut akan mengalami pengaliran aliran listrik pada elemen yang tersedia di dalamnya, yang otomatis akan menghasilkan gas hidrogen. Pemasangannya pun cukup mudah, karena seudah berbentuk paket. Hanya tinggal sambungkan ke intake manifold.Oh ya, selain keuntungan peningkatan performa yang signifikan, ternyata pemakaian hidrogen booster ADHYDRO ini, diklaim mampu mengefisienkan pemakaian bahan bakar yang berimbas pada lungsuran gas buang yang lebih bersahabat. Bahkan asap knalpot pun tercium seperti uap rebusan air. Untuk keterangan lebih lanjut silahkan kontak penjualnya!

PRIMA MOTOR, instalation, good work and best automotive repair in Citra Raya Tangerang
Telp 02159402348, 02159402349
Jl. Citra Raya Boulevard Blok C1/8R
Cikupa, Tangerang - 15710

Multi Niaga Solusindo - Dysha Motor Sport, instalation and very good tuning, best efficiency& engine power, good wellknown tuner which shown in many automotive magazine/ media
CV Multiniaga SolusindoJl. Joe No. 27 A
Kelapa III JagakarsaJaksel 12610 - Indonesia
Telp : 021-7871644/71006099Fax : 021-78886003
Mobile SMS : 08126700001 / 08998308927 / 081908085308
E-Mail : multiniaga_solusindo@yahoo.com
http://www.multiniagasolusindo.com/
http://www.dyshamotorsports.com/

email doni527@yahoo.com mengatakan...

wah kalau penghemat bbm pake air saya sudah pernah beli tuh di situs www.hydrobbm.blogspot.com harganya juga terjangkau mobil 125rb / motor 50 rb. hasilnya lumayan bisa 40%. maklum sibuk kerja mau bikin sendiri udah nggak sempat.

denissbajawa mengatakan...

Klo memang mantap n hemat bbm,knp gak dijual dimana2? trim ya..klo seluruh Indonesia dah teraedia, ya bs significant ngurangi pemanasan global kali..

Chris mengatakan...

Klo memang mantap n hemat bbm,knp gak dijual dimana2? trim ya..klo seluruh Indonesia dah teraedia, ya bs significant ngurangi pemanasan global kali..

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

Belajar Bisnis Internet

 

Pengikut

Komentar Terbaru