Secara nasional pemerintah pada tahun 2009 akan merekrut Calon Pegawai Negeri Sipil / CPNS sebanyak 325 Ribu. 50 ribu dialokasikan untuk pemerintah pusat. Keterangan ini disampaikan oleh Tasdik Kinanto Sekretaris Kementrian Negara Pendayagunaan Aparatur Negara (PAN).
"Pelaksanaan penerimaan PNS sendiri diserahkan kepada instansi yang bersangkutan dengan bekerja sama dengan universitas setempat," kata Tasdik di Gedung Kementerian Negara, Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta Pusat, Kamis (24-9).
Tasdik menambahkan penerimaan pegawai dilakukan karena tahun ini ada sekitar 125 ribu PNS (pegawai negeri sipil) yang pensiun.
Tenaga yang dibutuhkan untuk penerimaan PNS tahun ini adalah tenaga teknis seperti guru, dosen, dan tenaga teknis di bidang tertentu seperti di Departemen Perhubungan dan Departemen Pekerjaan Umum (PU).(lampungpost, 25/09/2009)
Berdasarkan informasi yang beredar, penerimaan CPNS termasuk di wilayah Kota/Kabupaten Mojokerto insya Allah akan dilaksanakan pada bulan Oktober 2009. Hal ini berdasar informasi pada daerah lain seperti di Pemerintah Propinsi Sumatra Utara yang juga akan dilakukan pada Oktober kali ini. Tapi untuk lebih jelasnya, kita tunggu keterangan resmi dari pihak-pihak terkait.
Keyboard Laptop HP 14-Bw, BS
2 tahun yang lalu
9 komentar:
tanggal pendaftarannya kapan ya......
tepatnya kapan pendaftaran CPNS???????
Penerimaan CPNS MOJOKerto informasi yang beredar sementara klo gak salah tgl 7 Oktober 2009 ini, tapi pasnya kurang tau.
Kemarin ada yg bilang tanggal 5, tpi ternyata belum ada. kapan ya ...?
hoho.... :))
PNS yg suka bolosan iia..?? :p
kapan tanggal pasti mulai pendaftarannya neh....
knp pemkab kurang transparanhttp://us.i1.yimg.com/us.yimg.com/i/mesg/emoticons7/102.gif dalam hal info cpns???~x(
kenapa di kota mojokerto tidak menerima CPNS ? saya rasa di kota mojokerto banyak yang pensiun kira-kira ratusan orang. tolong dipertimbangkan lagi
wah... diterimanya kapan juga nih....
Posting Komentar